Aneka Resep Masakan Dapur Kuliner, Kue Khas Indonesia dan Tips Cara Memasak Makanan Ibu Tradisional Tersaji Lengkap.
Rabu, 09 Oktober 2013
BOLU KOJA
BOLU KOJA
Bahan : * 5 butir telur * 200 gram gula pasir * 300 gram tepung terigu protein sedang * 1/2 sendok teh kayu manis bubuk * 1/2 sendok teh esens vanili * 200 ml santan dari 1 butir kelapa rebus * 50 ml air daun suji * 1/2 sendok teh garam Cara Pengolahan : 1. Kocok telur dan gula pasir sampai mengembang. 2. Masukkan tepung terigu, kayu manis
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar